CUCI TANGAN DENGAN SABUN BELUM JADI KEBIASAAN
Penelitian yang dilakukan Koalisi Untuk Indonesia Sehat (KUIS) menyebutkan, praktek mencuci tangan umum dilakukan masyarakat, tetapi untuk cuci tangan dengan menggunakan sabun prosentasenya lebih kecil. Fakta selanjutnya, praktek mencuci tangan dengan sabun justru kurang di waktu-waktu penting, seperti sehabis BAB, sehabis berjabat tangan dengan banyak orang, dan sebelum makan."Lebih menyedihkan lagi kelompok ibu rumah tangga yang memiliki balita umumnya kurang mempraktekkan mencuci tangan plus sabun," ungkap Firman, yang adalah Ketua Dewan Eksekutif KUIS. Juga dalam penelitian KUIS di tiga daerah (
Tidak ada komentar:
Posting Komentar